Senin, 10 Juni 2019

Tata cara menggunakan rumus di ms. excel baik menggunakan fungsi matematika maupun operator matematika (+,-,*,/,^)


  • SUM
digunakan untukmelakukan penjumlahan isi data yang ada dengan cara memasukkan rumus [=sum(cell awal;cell akhir)] kemudian tekan enter .

contohnya =SUM(A1;A8)

  • AVARAGE
digunakan untuk melakukan fungsi mencari rata-rata dari suatu range tertentu. dengan menggunakan rumus [=AVRAGE(cell awal;cell akhir)] kemudian tekan enter.

contonya =AVARAGE(A1;A2)

  • MAX
digunakan untuk melakukan fengsi mencari data tertinggi dari suatu range yang diinginkan, dengan rumus [=MAX(cell range pertama;cell range akhir)] kemudian tean enter.

contohnya =MAX(A1;A14)

  • MIN 
digunakan untuk melakukan fungsi mencari nilai terendah dari suatu range tertentu, dengan rumus sebagai berikut [=MIN(cell range pertama;cell range akhir)] kemudian tekan enter.

contohnya =MIN(A1;A25)

  • + untuk melakukan penjumlahan =A1+A2
  • - untuk melakukan pengurangan =A1-A2
  • * untuk melakukan perkalian =A1*A2
  • / untuk melakukan pembagian =A1/A2
  • ^ untuk perpangkatan =A1^A2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Fungsi VLOOKUP dan HLOOKUP serta perbedaan pengunaan fungsi tersebut

dalam blog kali ini saya akan memberikan penjeasan singkat mengenai VLOOKUP dan HLOOKUP serta perbedaan fungsinya ,,,  Vlookup dan Hlookup...